Siaran Pers Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah: FTBIN 2025, Wujud Komitmen Pelestarian Bahasa Daerah melalui Upaya Kolaboratif Segenap Elemen Bangsa
Siaran Pers Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah Nomor: 238/sipers/A6/V/2025 FTBIN 2025, Wujud Komitmen Pelestarian Bahasa Daerah melalui Upaya Kolaboratif Segenap Elemen Bangsa Depok, 26 Mei 2025 – Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen), melalui Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa (Badan Bahasa), menyelenggarakan Festival Tunas Bahasa Ibu Nasional (FTBIN) Tahun 2025 pada tanggal 25–28 Mei 2025.…






























